Loading...

Desa Wisata Silokek

Profil Desa Wisata Silokek

Nama DesaSilokek
KecamatanSijunjung
Kabupaten/KotaKabupaten Sijunjung
ProvinsiSumatera Barat
Luas19180000000

Batas Wilayah

Batas UtaraNagari Durin Gadang
Batas TimurNagari Aie Angek
Batas SelatanNagari Muaro
Batas BaratKecamatan Sumpur Kudus

Peta Wilayah

Kajian Risiko

Risiko CHSE

NoKonteks BisnisIdentifikasi Bahaya dan RisikoRisk Analysis and EvaluationPengendalian RisikoResidual RiskPenanggung Jawab/Risk Owner
ObjektifAktivitasKategori Bahaya (Hazard Classification)Jenis BahayaPenjelasan Bahaya (Hazard Explanation)Kejadian Risiko (Risk Event)Penyebab Risiko (Risk Cause)Deskripsi DampakExisting ControlLCRisk LevelEliminasiSubstitusiEngineeringAdministrasiAPDLCRisk Level
1Ngalau Basurek & Ngalau TalagoTracking GoaBahaya Keselamatan Jalur yang gelapPengunjung masuk ke goa yang jalurnya gelap dan menyusuri sungai.Pengunjung terpeselet dalam goaKondisi jalur yang licin dan basahcidera, terkilir, luka, patahMemberi helm, boots dan senter bagi pengunjung susur goaD2Low'- Menyiapkan tim emergency - Menyiapkan pendampingan oleh tour guideD2LowPengelola desa
2Fasilitas UmumTempat peristirahatan/,makanBahaya LingkunganSampahSampah berpotensi mengakibatkan pencemaranSampah tidak terkelolaKurang tersedianya tempat sampah dan pengelolaan sampah yang kurang baikPencemaran lingkunganMenyediakan tempat sampah swadaya pokdarwisB1Moderate'- Membuat sistem pengelolaan sampah - Melakukan pemberdayaan terhadap warga lokal dalam mengelola
sampah (Recycle) menjadi hal yang lebih bermanfaat
D1Low'- Pengelola desa - Dinas lingkungan hidup - LSM bidang lingkungan)
3Fasilitas UmumKamar Mandi/ToiletBahaya KesehatanAkses air yang kurang baik untuk BAK/ BABSumber air toilet bagi pengunjung yang terbatasSisa BAB/BAK yang tidak dibersihkanAkses toilet yang terbatasMengakibatkan pencemaran dan bau busukB1Moderate'- Membangun akses air ke lokasi - Menyediakan tempat buang air yang dinamisC1Low'- Dinas lingkungan hidup
4Paket Wisata: Tracking gunung & air terjunTracking menuju air terjunBahaya Keselamatan Akses perjalanan yang tidak memadaiJalan yang berlumut dan berbatuan sehingga tidak dapat dilalui dengan mudahTerjatuhPengunjung terpelesetcidera, terkilir, luka, patahmembuat tangga dijalur yang curamD2Low'- Menyiapkan tim emergency - Menyiapkan pendampingan oleh tour guide'- Menyiapkan sepatu khusus untuk kegiatan trackingD1LowPengelola desa
5Paket Wisata: Tracking gunung & air terjunPendakian menuju puncakBahaya Keselamatan Jalur pendakian yang curamJalur yang curam sehingga sulit untuk dilalui oleh pengunjungTerjatuhPengunjung tidak berhati-hati dalam berjalan sehingga terjatuhcidera, terkilir, luka, patahmembuat tangga dijalur yang curamB3HighMenambah gagang pegangan pada tangga pendakian'- Menyiapkan tim emergency - Menyiapkan pendampingan oleh tour guide'- Menyiapkan sepatu khusus untuk kegiatan trackingD2LowPengelola desa
6Arung JeramPengarungan arus derasBahaya Keselamatan Kegiatan dilakukan pada arus yang derasKegiatan yang berbahaya karena dilakukan pada kondisi yang berbahaya (Bebatuan dan arus yang deras)Pengunjung terbentur bebatuan dan tenggelamMasih kurang lengkapnya peralatan safety bagi tim rescue dan ada beberapa perahu yang bocor.Cidera, tenggelam, meninggalMeminjam perlengkap ke Federasi Arung JeramC2Moderate'- Menyiapkan tim emergency - Menyiapkan pendampingan oleh tour guide - Melakukan penilaian
kelayakan kondisi lingkungan untuk melakukan kegiatan (Cuaca, dll)
'- Membuat anggaran pendanaan alat pelindung diri
- Menggunakan alat pelindung diri
D2LowPengelola desa dan federasi arung jeram

Risiko Kebencanaan

NoKonteks BisnisIdentifikasi Bahaya dan RisikoRisk Analysis and EvaluationPengendalian RisikoResidual RiskPenanggung Jawab/Risk Owner
ObjektifAktivitasKategori Bahaya (Hazard Classification)Jenis BahayaPenjelasan Bahaya (Hazard Explanation)Kejadian Risiko (Risk Event)Penyebab Risiko (Risk Cause)Deskripsi DampakExisting ControlLCRisk LevelEliminasiSubstitusiEngineeringAdministrasiAPDLCRisk Level
1KebencanaanBencana AlamGempa bumiGetaran gempaProvinsi Sumatera Barat berada pada posisi yang rentan untuk mengalami gempaGetaran yang mengakibatkan kerusakanTerjadinya pergeseran lempeng bumiKerusakan properti, cidera, dan kematianD5Extreme'- Pembuatan tim kegawatdaruratan - Membuat titik kumpul terkait gempa (Beserta rambu-rambu) -
Melakukan pelatihan siaga bencana
C3HighBPBD dan pengelola desa

Keterangan / Legend